Portal PPID
Badan Pusat Statistik

Setiap orang berhak memperoleh Informasi Publik sesuai dengan UU No. 14 Tahun 2008. Website PPID BPS menyediakan Informasi Publik Berkala, Setiap Saat, Serta-merta, dan Informasi lainnya.
Informasi
Berkala
Informasi Publik yang wajib disediakan dan diumumkan secara berkala
Informasi
Serta-merta
Informasi Publik yang wajib disediakan dan diumumkan secara serta merta tanpa penundaan
Informasi
Setiap Saat
Informasi Publik yang wajib disediakan dan diumumkan setiap saat
Informasi
Dikecualikan
Pengecualian informasi harus didasarkan pada pengujian konsekuensi
Standar
Layanan
Standar yang berlaku pada Layanan PPID
Laporan
dan Regulasi
Kumpulan Laporan dan Regulasi yang tersedia


E-FORM

Pengajuan Informasi Publik
Kini Lebih Mudah

Ajukan permohononan Informasi Publik, atau keberatan Informasi Publik dengan mengisi E-Form secara online.

Ajukan
Permohonan Informasi →
Ajukan
Keberatan Informasi →

Berita Kegiatan BPS

Focus Group Discussion (FGD) 2024

Dirilis pada 20 Februari 2024Statistik Lain

Badan Pusat Statistik Kota Bekasi setiap tahunnya melakukan penyusunan publikasi Kota Bekasi Dalam Angka yang merupakan publikasi yang menyajikan beragam jenis data yang bersumber dari BPS dan institusi lain. Publikasi ini memuat gambaran umum tentang keadaan geografi dan iklim, pemerintahan, serta perkembangan kondisi sosial-demografi serta perekonomian di Kota Bekasi. Pada Selasa, 20 Februari 2024 Badan Pusat Statistik Kota Bekasi melaksanakan Focus Group Discussion (FGD) dalam rangka penyusunan publikasi Kota Bekasi Dalam Angka dan Pembinaan Statistik Sektoral 2024. Acara ini dihadiri oleh perwakilan dari 34 Organisasi Perangkat Daerah (OPD) se-Kota Bekasi dan 16 ASN BPS Kota Bekasi secara tatap muka yang berlokasi di Griya Wulan Sari.Dalam FGD dibahas mengenai pentingnya peran OPD dalam menghasilkan data berkualitas pada DDA Kota Bekasi, karena data DDA merupakan produk yang paling diminati pengguna data pada website resmi BPS Kota Bekasi. Dilakukannya kegiatan FGD ini diharapkan dapat menghasilkan data sektoral yang dapat menjawab tantangan-tantangan pembangunan Kota Bekasi yang lebih baik dikemudian hari. Selain itu, pembinaan statistik sektoral menjadi fokus FGD kali ini demi menerapkan keseragaman konsep, definisi, klasifikasi, dan ukuran pada data statistik di Kota Bekasi.

Pejabat Pengelola
Informasi dan Dokumentasi

BPS Kota Bekasi

Badan Pusat Statistik Kota Bekasi 
Jl. Rawa Tembaga I, No. 6, Bekasi 17141 ,
Telp: 021-88953987 Fax: 021-88953987
Email: bps3275@bps.go.id

Ikuti Kami
di Media Sosial